id
Select Country
Search Icon
close icon
ARCHIFYNOW > PROJECT > Food Self Sufficiency House Pertanian di dalam Hunian untuk Mendukung Ketahanan Pangan

Food Self Sufficiency House - Pertanian di dalam Hunian untuk Mendukung Ketahanan Pangan

BY
fb icon
wa icon
email icon


Tim Arsitek
:Sigit Kusumawijaya, Yudi Setiawan (drafter)
Lokasi Proyek
:BSD, Tangerang Selatan
Luas Lahan
:225.08 m2
Luas Bangunan
:329.6 m2
Tahun Terbangun 
:2016
Fotografer
:Arno Santosa


Deskripsi oleh Sigit Kusumawijaya | Architect & Urbandesigner

Dalam proyek hunian yang berlokasi di daerah BSD, Tangerang Selatan ini, arsitek berusaha untuk mengangkat isu ketahanan pangan yang dicoba diterapkan dengan menggunakan konsep urban farming di skala hunian. 

Food Self Sufficiency House - Pertanian di dalam Hunian untuk Mendukung Ketahanan Pangan©Arno Santosa

Food Self Sufficiency House - Pertanian di dalam Hunian untuk Mendukung Ketahanan Pangan©Arno Santosa

Artikel Lainnya: MandAnila House - Roster sebagai Fasad Hunian

Di sekeliling bangunan, dialokasikan ruang terbuka hijau yang selain berfungsi sebagai daerah resapan air, juga difungsikan sebagai area untuk berkebun tanaman pangan yang bisa dikonsumsi langsung oleh pemiliknya.

sigit kusumawijaya©Arno Santosa

sigit kusumawijaya©Arno Santosa

sigit kusumawijaya©Arno Santosa

Artikel Lainnya: Hikari House - Antar Ruang yang Saling Berhubungan dengan Konsep Terrace House

Selain itu dengan tidak menempelkan bangunan ini dengan bangunan tetangga akan memudahkan udara dan angin mengalir melalui bangunan yang juga didesain dengan banyak void, bukaan yang lebar dan juga pemisahan 2 massa bangunan.

sigit kusumawijaya©Arno Santosa

sigit kusumawijaya©Arno Santosa

Area berkebun untuk pemilik tidak hanya terletak pada lantai dengan ketinggian tanah saja, namun juga dialokasikan di seluruh area di rooftop massa bangunan belakang dan juga di beberapa spot yang disusun secara vertikal baik itu menggunakan metode verticulture ataupun vertical garden.

sigit kusumawijaya©Arno Santosa

sigit kusumawijaya©Arno Santosa

Terdapat ramp dari lantai dasar langsung menuju area rooftop garden yang difungsikan supaya tidak perlu melewati ruang di dalam rumah untuk menuju kebun di rooftop.

Lihat foto proyek selengkapnya:
https://www.archify.com/project/rumah-kebun-food-self-sufficiency-house

Lihat profil Sigit Kusumawijaya|Architect & Urbandesigner:
https://www.archify.com/sigitkusumawijaya-architect-urbandesigner

Artikel Lainnya: House of Inside and Outside - Bukaan Maksimal dengan View Perbukitan

Food Self Sufficiency House - Pertanian di dalam Hunian untuk Mendukung Ketahanan Pangan

fb icon
wa icon
email icon
Archifynow
blog platform
ArchifyNow is an online design media that focuses on bringing quality updates of architecture and interior design in Indonesia and Asia Pacific. ArchifyNow curates worthwhile design stories that is expected to enrich the practice of design professionals while introducing applicable design tips and ideas to the public.
More from archifynow
close icon