Home
/
Articles
/
Tips & Ideas
Tips & Ideas
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Kabinet dapur merupakan bagian dari dapur yang cukup penting. Tanpa adanya kabinet, dapur tentu akan terlihat berantakan dan tidak terorganisir, mengingat fungsi utama dari kabinet dapur adalah sebagai tempat menyimpan peralatan masak, peralatan makan, hingga bumbu-bumbu dapur.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Gaya hidup ramah lingkungan atau eco friendly belakangan kian digemari. Menerapkan gaya hidup ramah lingkungan bisa dimulai dari penerapan desain ruangan. Salah satunya di kamar mandi. Bila desain kamar mandi tidak diperhatikan, area tersebut bisa menjadi kurang ramah lingkungan dengan kemungkinan pemborosan air dan listrik hingga limbah sabun yang berbahaya.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Tahun 2020 sebentar lagi berakhir dan dalam hitungan 3 bulan ke depan kita akan memasuki tahun 2021. Sepanjang menghuni di rumah yang Anda tinggali saat ini, coba ingat-ingat sudah berapa tahun rumah tersebut tidak mendapat sentuhan renovasi? Mumpung waktu kita sekarang lebih banyak dihabiskan di rumah, tidak ada salahnya kita lakukan sedikit renovasi sehingga hunian lebih nyaman dan tampak lebih cantik di tahun depan.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Dalam mendesain rumah, ada berbagai pilihan material untuk pagar. Mungkin di perkotaan Anda lebih banyak melihat desain pagar rumah yang terbuat dari beton, logam, atau kombinasinya. Namun begitu, jika Anda ingin kesan segar dan alami, pagar rumah berupa tanaman juga dapat menjadi alternatif yang layak dicoba.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Kehadiran hewan peliharaan dapat menghilangkan stres bagi pemilik rumah. Banyak orang bahkan menganggap hewan peliharaan seperti anjing dan kucing sebagai bagian dari keluarga. Karena itu banyak pula orang yang rela merogoh kocek untuk menyediakan perlengkapan khusus untuk kenyamanan hewan peliharaan.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Saat ini, setiap hunian sudah hampir pasti menggunakan closet duduk untuk kebutuhan ruang toilet mereka. Dibanding dengan closet jongkok, closet duduk adalah alternatif yang lebih bersih, nyaman, estetis, hemat air, dan praktis. Sebagaimana memasang dan menempatkan furnitur atau perlengkapan kamar mandi, ada beberapa hal yang harus diperhatikan saat memasang closet duduk agar nyaman dan aman digunakan. Mari simak tipsnya sebagai berikut!
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Apa alat dekorasi yang wajib ada di hunian Anda? Tanaman, lampu gantung, atau cermin? Apa pun dekorasinya, tentu Anda menginginkan benda tersebut dapat menciptakan visual yang cantik, kekinian, serta rasa nyaman, bukan? Nah, cermin dekorasi bisa dibilang sangat fleksibel untuk mewujudkan desain interior rumah yang menarik. Bahkan cermin menjadi item yang dicari-cari ketika mendekor interior rumah mungil karena fungsinya yang mampu memanipulasi ukuran ruang.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Memiliki rumah yang dipenuhi dengan banyak tanaman bak kebun bunga cukup menjadi impian banyak orang. Rumah yang dilengkapi tumbuh-tumbuhan dan pepohonan memang dapat membuat suasana hati penghuni menjadi segar. Rumah yang dipenuhi dengan vegetasi tanaman dan pepohonan juga dipercaya dapat memberikan dampak kesehatan bagi penghuni dan orang di sekitarnya.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Rumah berplafon tinggi memiliki kelebihan dan kekurangan. Kelebihannya yakni membuat sirkulasi udara lebih lancar sehingga penghuni rumah merasa tetap sejuk meski tanpa pendingin ruangan. Ini cocok sekali dengan kondisi Indonesia yang beriklim tropis. Selain itu, plafon tinggi memberikan visual interior rumah tampak luas, jauh dari kesan sesak.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Bertempat tinggal di kota besar memberi banyak kemudahan dalam menjalani hidup dan beraktifitas harian. Namun begitu, penghuni kota sering kali kurang mendapat sentuhan alami di lingkungan hidupnya. Ada banyak tips untuk membuat rumah Anda tampak alami dan berikut ini adalah lima di antaranya yang paling simpel.