117 results for "interior" in Articles
TIPS & IDEAS
3 YEARS AGO
Gaya desain interior oriental sebenarnya sudah ada sejak ribuan tahun yang lalu, dan tetap ada hingga sekarang. Namun dalam perkembangannya, gaya ini mengalami transformasi seiring berubahnya jaman. Gaya oriental yang saat ini banyak digunakan di rumah maupun bangunan komersial telah mengalami percampuran dengan gaya modern. Tentunya peleburan kedua langgam ini menciptakan gaya oriental modern yang menjadi kesukaan banyak orang. Jika Anda ingin memiliki hunian dengan gaya interior khas oriental dengan sentuhan modern, mari simak 7 hal yang harus ada saat menerapkan desain interior ini. Selamat membaca!
TIPS & IDEAS
3 YEARS AGO
Memasuki awal tahun baru tentu kita menginginkan sesuatu yang baru pula untuk membangkitkan semangat setelah melalui tahun yang berat, termasuk soal desain interior. Tiap tahunnya tentu para pecinta desain interior menantikan prediksi desain dan warna apa yang akan menjadi tren.
TIPS & IDEAS
3 YEARS AGO
Ide-ide kreatif bisa muncul dari mana saja. Termasuk lewat desain interior tempat Anda bekerja. Entah itu bekerja di kantor maupun bekerja di rumah, penataan yang tepat bisa membantu Anda mengasah kreativitas dan pastinya membuat pekerjaan terasa lebih menyenangkan.
NEWS
3 YEARS AGO
“Good design is effortless”, ungkap Prasetio Budhi, atau yang lebih akrab disapa Pras, adalah salah satu pemahaman desain yang selalu ia yakini. Sebagai salah satu desainer interior dengan pengalaman puluhan tahun, Pras telah menghasilkan berbagai karya desain yang tidak jarang diapresiasi oleh berbagai media. Karya Pras yang selalu ekspresif namun elegan juga telah sempat didokumentasikan dalam bukunya yang pertama, diluncurkan pada 2012: Simply Stated; The Works of Prasetio Budhi.
TIPS & IDEAS
3 YEARS AGO
Pink atau merah muda membawa kesan yang segar pada interior rumah Anda. Warna ini erat kaitannya dengan suasana romantis yang nyaman. Maka tak heran banyak orang menyukai warna ini. Meski demikian, penggunaan warna pink pada ruangan masih diragukan beberapa kalangan.
PROJECT
4 YEARS AGO
Situated next to the Yishun Pond, Tzu Chi Humanistic Youth Centre is recently opened to facilitate one of the organisation’s missions to provide supplementary education for the Singapore’s young generations. As a multipurpose public building, this youth centre houses facilities such as a function hall, classrooms, studios and workshops, study rooms, F&B outlets and other congregational spaces for members and visitors to meet and interact.
NEWS
4 YEARS AGO
Kompetisi Desain Interior dengan Total Hadiah Puluhan Juta Rupiah! Di masa pandemi seperti ini, anak-anak hampir sepanjang hari menghabiskan waktu di rumah, khususnya di kamar tidur, ruang belajar, dan ruang bermain. Karena itu, keberadaan dan suasana ruang-ruang tersebut menjadi penting untuk diperhatikan.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Apa warna kesukaan Anda? Apakah warna peach termasuk salah satunya? Warna peach termasuk warna pastel yang dapat memberikan kesan lembut sekaligus hangat. Cocok sekali untuk Anda yang ingin memberikan tampilan manis ke dalam interior rumah. Anda bisa saja mencoba menerapkan warna peach ke salah satu sudut ruang atau sebagai aksen melalui warna perabot atau finishing. Sama seperti warna lainnya, mendesain interior rumah dengan warna peach juga butuh ketelitian agar hasilnya tetap nyaman dipandang. Untuk membantu Anda, berikut enam inspirasi interior rumah dengan warna peach.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Saat memikirkan tentang desain interior rumah, gaya atau konsep yang ingin diusung menjadi hal yang langsung muncul di dalam pikiran. Minimalis, rustic, bohemian, atau Skandinavia? Jika bingung, tidak masalah sebenarnya menggabungkan beberapa gaya desain tersebut ke dalam satu ruang. Penggabungan beberapa gaya desain interior ini disebut dengan desain eklektik.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Konsep hitam putih atau juga biasa disebut monokrom untuk interior rumah bisa dibilang tidak akan pernah ketinggalan zaman. Paduan dua warna netral ini cukup mudah untuk diterapkan untuk beragam fungsi ruang, ukuran ruang, dan paduan gaya desain interior. Meski mudah, bukan berarti desain hitam putih akan tampil cantik begitu saja. Perlu beberapa trik ketika menerapkan dan mendekorasinya.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Masa pandemi seperti ini, sebagian besar waktu kita habiskan di rumah sendiri. Bila dulu waktu bersantai bisa dilakukan di cafe, bioskop, dan tempat lain di luar, saat ini, opsi paling tepat dan aman adalah di rumah. Tidak heran, banyak orang saat ini gencar-gencarnya melakukan makeover interior rumah masing-masing. Apakah itu di kamar tidur, atau di ruang keluarga, banyak hal yang bisa ditambahkan atau ditata untuk menciptakan interior rumah yang lebih nyaman untuk mengakomodasi waktu bersantai.
TIPS
4 YEARS AGO
Are you currently building your dream house or modernizing an old house? Sooner or later you have to think of the appropriate doors. Apart from design and material of the doors, it is important to have the correct door size. To give you all necessary
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Pandemi masih belum usai, keinginan untuk jalan-jalan dan bersantai di pantai harus ditahan dulu sampai semuanya membaik. Bila Anda ingin menikmati suasana pantai, Anda bisa membawanya ke rumah. Desain interior berkonsep coastal adalah pilihannya. Konsep yang membawa cantiknya pantai ini dijamin akan membuat Anda betah di rumah dan pastinya akan mempercantik tampilan rumah.
TIPS
4 YEARS AGO
Hunian bergaya minimalis yang kian diminati saat ini mengharuskan setiap elemen interiornya untuk memiliki tampilan yang sederhana. Lantai, perabot, plafon, bahkan tirai jendela, harus terlihat senada dan memiliki bentuk geometris yang tegas pula.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Kehadiran hewan peliharaan dapat menghilangkan stres bagi pemilik rumah. Banyak orang bahkan menganggap hewan peliharaan seperti anjing dan kucing sebagai bagian dari keluarga. Karena itu banyak pula orang yang rela merogoh kocek untuk menyediakan perlengkapan khusus untuk kenyamanan hewan peliharaan.
EVENTS
4 YEARS AGO
Calling All Architecture Student and Profesional Architecture on: Awarding Sayembara #Krearture™ oleh Tata Matra Indonesia berkolaborasi dengan GRANITO INDONESIA dalam acara Sharing session "Sustainable Interior Design" bersama Andy Rahman (Founder
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Bertempat tinggal di kota besar memberi banyak kemudahan dalam menjalani hidup dan beraktifitas harian. Namun begitu, penghuni kota sering kali kurang mendapat sentuhan alami di lingkungan hidupnya. Ada banyak tips untuk membuat rumah Anda tampak alami dan berikut ini adalah lima di antaranya yang paling simpel.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Gaya retro adalah tampilan desain yang menggabungkan tampilan kekinian dengan sentuhan zaman dulu atau jadul. Gaya tahun 60-an hingga 80-an biasanya menjadi ciri khas gaya retro. Untuk menghadirkannya, Anda tidak perlu sepenuhnya menggunakan furnitur, dekorasi, atau elemen interior jadul.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Japandi Style, yang merupakan perpaduan antara Japanese dan Scandinavian style dalam desain interior, bisa dibilang cukup baru, yang mulai dikenal sejak 2017 lalu. Walaupun merupakan hasil perpaduan dari gaya desain yang berbeda, Japandi style justru memiliki nilai estetika dan keharmonisan yang tinggi. Jika Anda bosan dengan gaya desain interior sekarang, ada baiknya untuk melirik gaya desain yang satu ini, siapa tahu cocok.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Memilih warna ruangan bukan cuma pilihan berdasarkan warna favorit dan warna yang tampilannya menarik saja. Ada faktor lain yang bisa diulik. Misalnya menyesuaikan tema dengan ruangan, menyesuaikan fungsi ruang, hingga pertimbangan mood atau suasana yang ingin dibangun.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Semua orang pasti sepakat bahwa sebuah hunian harus bisa menjamin kenyamanan bagi setiap penghuninya. Terlebih saat ini, banyak orang lebih banyak menghabiskan waktunya di dalam rumah ketimbang di luar. Oleh karenanya, penataan interior yang tepat serta pemilihan gaya interior yang sesuai dengan kebutuhan sangat menentukan kenyamanan sebuah hunian.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Menjual aset sebagai sumber pendapatan tambahan saat ekonomi sedang lesu bukan hal yang asing dilakukan. Penjualan dapat dilakukan melalui beberapa media seperti iklan online ataupun sosial media. Bagi yang berencana untuk menjual rumah atau mungkin pindah tangan kredit unit apartemen, penting untuk menata terlebih dahulu interior rumah Anda sebaik mungkin.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Tidak dapat dipungkiri bahwa gaya industrial gemar menjadi pilihan gaya interior maupun arsitektur saat ini. Jika dirunut ke waktu lampau, gaya ini mulai dikenal di Eropa saat banyak dilakukan pemugaran bangunan pabrik atau bangunan tua yang sudah ditinggalkan menjadi hunian atau rumah karena permintaan akan bangunan tempat tinggal semakin tinggi. Gaya ini mulai populer pada tahun 2000an.
TIPS & IDEAS
4 YEARS AGO
Berubahnya jaman selalu diikuti dengan berubahnya tren yang ada di masyarakat. Tren-tren seperti fashion, makanan, minuman, dan lain sebagainya selalu mengalami perkembangan, demikian juga arsitektur. Tren arsitektur tidak selalu berupa gaya yang belum pernah ada sebelumnya, bisa juga gaya lama yang dipopulerkan kembali, atau gabungan antara gaya lama dan gaya baru.