- Indonesia
Copyright © 2025 Powered by BCI Media Group Pty Ltd
Confirm Submission
Are you sure want to adding all Products to your Library?
Contact Detail
Siang Sahabat Jayaboard, #TahukahAnda Papan gipsum yang terlalu berat dapat membuat efisiensi pekerja berkurang. Selain itu, juga dapat mempengaruhi waktu penyelesaian proyek itu sendiri karena waktu target selesai menjadi lebih lama.
Jayaboard Sheetrock merupakan salah satu produk unggulan USG Boral Indonesia yang paling banyak digunakan untuk berbagai jenis bangunan karena performanya yang tahan lendut, ringan, mudah dipasang, dan 100% ramah lingkungan. Produk buatan anak bangsa ini memiliki kualitas internasional yang mampu memberikan keindahan dan kenyamanan pada interior bangunan Anda.
Info detail kunjungi Rumah Jayaboard atau Visit bit.ly/papansheetrock .